Jumat, 20 April 2018

Dana Desa di Mojokerto Dipantau Polisi Melalui Aplikasi Online

ilustrasi www.kemlagi.desa.id - Polres Mojokerto bakal memperketat pengawasan dana di Kabupaten Mojokerto, salah satunya dengan mengawasi penyerapan anggaran dana desa melalui aplikasi online. Hal ini untuk mencegah terjadinya penyimpangan. AKBP Leonardus Simartama Kapolres Mojokerto mengatakan, sesuai MOU antara Kapolri, Mendagri dan Menteri Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi, Polri wajib mengawal dana desa. “Aplikasi...

Desain APBN 2019 Prioritaskan Pembangunan SDM

illustrasi www.kemlagi.desa.id - Bakal ada perubahan besar pada rencana pembangunan 2019 mendatang. Jika tahun 2018 skema pembangunan masih lebih banyak diwarnai pembangunan infrastruktur, tahun depan sudah tidak lagi. Pemerintah menetapkan Rancangan Undang undang Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) tahun 2019 bakal fokus pada pendidikan, kesehatan dan sosial. Artinya, desain APBN fokus pada peningkatan kualitas Sumber Daya Manusia. Hal...

Kamis, 19 April 2018

Ayah Bunda, Mari Ikut Gernasbaku, Gerakan Nasional Orang Tua Membacakan Buku

Pada tanggal 3 April 2018 Bunda PAUD Desa Kemlagi, Bunda Nyta Apriantini membacakan buku di KB Miftahul Ulum Desa Kemlagi. Pada tanggal 31 Maret 2018, Bunda PAUD Desa Kemlagi, Bunda Nyta Apriantini membacakan buku di KB TK Pembina Desa Kemlagi. www.kemlagi.desa.id - Membaca dapat diibaratkan membuka jendela dunis,karena dengan membaca akan memperluas wawasan kita. Membaca juga dapat meningkatkan daya pikir dan kemampuan seseorang...