Sabtu, 04 September 2021

Pemkab Mojokerto Berencana Anggarkan 5 Miliar, Untuk 299 Motor Baru Kepala Desa

Bupati Mojokerto, Ikfina Fatmawatiwww.kemlagi.desa.id -  Sebanyak 299 Kepala Desa di Kabupaten Mojokerto direncanakannya bakal menerima pengadaan kendaraan motor baru pada September mendatang. Tak tanggung-tanggung Pemerintah Daerah rela menggelontorkan dana ABPD (Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah) untuk pengadaan belanja kendaraan dinas yakni berupa sepeda motor yang nilainya kurang lebih sekitar Rp 5 miliar. Hal tersebut dikatakan...