Kamis, 02 Agustus 2018

Perangkat Desa Harus Tanggap Kondisi

Sekretaris Jenderal Kementerian Dalam Negeri Hadi Prabowo www.kemlagi.desa.id - Aparatur desa harus tanggap kondisi. Paham serta peka terhadap segala dinamika yang terjadi di lingkungannya. Sehingga, ketika ada gelagat yang mencurigakan bisa segera di deteksi. Antisipasi pun akan lebih gampang di koordinasikan dengan pihak terkait.  Sekretaris Jenderal Kementerian Dalam Negeri Hadi Prabowo mengatakan itu saat menjadi narasumber di...

Selasa, 31 Juli 2018

Pedoman Umum Program Inovasi Desa 2018 ( Permendes Nomor 48 Tahun 2018)

Pedoman Umum Program Inovasi Desa 2018 www.kemlagi.desa.id - Tahun 2018 ini pemerintah mengucurkan Rp. 409.995.008.109 (Empat ratus Sembilan miliar Sembilan atus Sembilan puluh lima juta delapan ribu seratus Sembilan rupiah) sebagai anggaran danauntuk membiayai Pengetahuan Inovasi Desa. Kepastian mengenai jumlah dana ini telah ditetapkan dalam Keputusan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi Republik Indonesia Nomor 48...